Kumpulan Resep Masakan Indonesia Praktis

Resep mudah membuat puding coklat lembut

Resep puding - update artikel lagi mengenai cara mudah membuat resep puding coklat lembut dengan tambahan vla diatasnya membuat puding yang satu ini begitu nikmat dan lezat , cara membikinnya pun cukup praktis dan tidak memerlukan banyak waktu , langsung saja simak tipsnya berikut ini:

Resep mudah membuat puding coklat lembut

Bahan yang diperlukan untuk membuat Puding Coklat :


  • 2 bungkus agar-agar putih brand apa saja
  • 1 kaleng skm coklat
  • 1 sendok makan pasta coklat toffieco
  • 1/2 kotak coklat bubuk bendico
  • 1600 ml air
Bahan Vla :

  • 1 kaleng susu FN
  • 150 ml susu cair ultra
  • 5 sendok makan gula munjung
  • 3 sendok teh tepung custard (atau 3 sendok teh maizena + 1 kuning telur)
Tips Membikin Vla :

  • pertama campurkan semua bahan diatas
  • Setelah itu masak campuran tersebut melalui api kecil sampai mendidih, kemudian angkat dan sisihkan

Cara Membikin Puding Coklat


  1. Pertama campurkan keseluruhan bahan diatas kemudian masak melalui api kecil sampai mendidih. 
  2. Kedua tuangkan di cup puding hingga 3/4 tinggi cup. dinginkan. tunggu sampai beku
  3. Sesudah beku keluarkan kemudian siram Puding Coklat dengan Vla yang telah di masak tadi.
  4. Hidangkan
Demikianlah resep dan cara membuat puding coklat yang mudan dan praktis , anda juga dapat mencoba  Resep membuat puding jagung manis segar

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Resep mudah membuat puding coklat lembut

1 komentar:

  1. terimakasih infonya ,sangat bermanfaat :)
    http://jellygamatgoldg31.com

    ReplyDelete